Menggunakan elemen tag HTML p paragraf
Menggunakan Elemen HTML p
Paragraf adalah bagian tulisan yang terdiri dari beberapa kalimat yang masih memiliki keterkaitan secara utuh dan membentuk suatu kesatuan pikiran. Di HTML, Anda dapat membentuk paragraf dengan menggunakan elemen p. Elemen p akan menyisipkan paragraf di dalam dokumen HTML yang dibuat.

Secara visual, paragraf terlihat sebagai blok teks yang dipisahkan dari blok teks yang berdekatan dengan sebuah spasi (margin). HTML sendiri tidak memperbolehkan paragraf di dalam paragraf lain (nested paragraph). Elemen p adalah salah satu block element utama untuk membuat naskah teks di HTML.

<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Menggunakan elemen p.</title>
</head>
<body>
<p>Setiap bahasa pemrograman mempunyai sintaksis sendiri. Bila Anda mengabaikan aturan tersebut, komputer tidak bisa mengenali dan mengerti kode program yang ditulis. Spesifikasi bahasa Java adalah definisi teknis bahasa Java yang memuat sintaksis dan semantik. Spesifikasi bahasa Java dan API Java menetapkan standar tersebut.</p>
<p>API Java memuat kelas (class) dan interfes (interface) untuk membuat dan mengembangkan program Java. Spesifikasi bahasa Java relatif tidak berubah, tetapi API Java terus mengalami perkembangan. Anda dapat mengunduh versi terbaru Java (J2SE) dari situs resminya yaitu oracle.com serta memperbaharui API Java.</p>
<p>Ada tiga edisi API Java yaitu J2SE (Standart Edition), J2EE (Enterprise Edition) dan J2ME (Micro Edition). J2SE telah memiliki banyak versi. Versi terbaru J2SE adalah J2SE 7.0 (J2SE1.7). Oracle merilis setiap versi J2SE dengan Java Development Kit (JDK). Untuk Java Development Kit dari J2SE 7.0 adalah JDK 7.0.</p>
</body>
</html>

Berikut ini adalah hasil tampilan skrip HTML saat dibuka di browser Mozilla Firefox.

Menggunakan elemen atau tag p di HTML
SILAHKAN BAGIKAN ARTIKEL INI!
Pin It

Produk Laris Toko Gerzal

Edifier R1700BT Active 2.0 Bluetooth Bookshelf Speaker Set

Edifier R1700BT Active 2.0 Bluetooth Bookshelf Speaker Set

Beli di Shopee
Sunbuck AV-555BT Audio Amplifier Bluetooth 5.0 Microphone HiFi

Sunbuck AV-555BT Audio Amplifier Bluetooth 5.0 Microphone HiFi

Beli di Shopee
QUEED Power Supply Station Generator 220V 69800mAh

QUEED Power Supply Station Generator 220V 69800mAh

Beli di Shopee
Fosi Audio V3 Power Amplifier 2 Channel Audio Stereo Hi-Fi TI TPA3255

Fosi Audio V3 Power Amplifier 2 Channel Audio Stereo Hi-Fi

Beli di Shopee
Fosi Audio MC101 Mini Bluetooth Stereo Amplifier With VU Meter

Fosi Audio MC101 Mini Bluetooth Stereo Amplifier With VU Meter

Beli di Shopee